Kitab Tuhfatut Thullab Dan Terjemah [PDF]

Segala puji bagi Allah yang memandaikan dalam agamanya orang ia pilih dari para manusia, dan menunjukkan orang yang ia ridaloi untuk memahaim hukum-hukum yang ia syariatkan, aku memujinya atas segala nikmatnya , dan aku bersyukur kepadanya atas tambahan pemberiannya, dan aku bersaksi bahwa tiada tuhan selain Allah maha esa allah tiada sekutu baginya raja yang maha mengetahui, dan aku bersaksi bahwa junjungan kitan nabi kita nuhmmad adalah hamda Allah dan utusan Allah junjungan manusia.

Wa ba’du: ini adalah syarah ringkasanku yang bernama: tahrir  tanqih lubab fi fiqhi ala madzhab imam mujtahid as syafi’i ra. menguraikan lafatnya dan menjelaskan maksudnya dan menampakkan masalah-masalahnya dan menguraikan dilalahnya.

dan aku beri nama tuhfatut thullab syarah tahriri tanqihi lubab. dan kepada allah yang maha pemberi aku meminta agar menjadikannya ikhlas untuk wajahnya yang mulian dan sebab memperoleh sorga kenikmatan.

(dengan menyebut nama Allah yang maha pengasih lagi maha penyayang) masdunya aku mengarang. dan اسم musytaq dari السمو yaitu tinggi, dan Allah adalah nama untuk dzat yang wajib wujud, dan rohman dan rohim adalah dua sifat musybihhat dan dibuat untuk mubalaghoh dari رحم .

(segala puji) dalam segi bahasa adalah memuji dengan lisan atas keindahan yang tanpa paksaan karena mengagungkan. dan dalam hakikatnya tidak layak kecuali (untuk Allah yang memberi anugrah ) kepada kita dengan nikmat-nikmatnya (yang memberti) nikmat (yang menunjukkan pada penjelasan tanqih lubab) dan lainnya.

dan aku memulaiin dengan bismillah lalu dengan hamdalah dan mengumpulkan antara dua permulaan, permulaan hakiki dan permulaan idlofi, dan untuk mengikuti kitab yang mulia, dan mengamalkan hadis setiap perkara yang penting yang tidak dimulai dengan bismillahirrohmanirrohaim maka putus, dan dalam suatu riwayat dengan alhamdulillah, hr abu dawud dan lainnya, dan ibn sholah dan lainnya meng hasan kan hadis.

dan aku telah menjelaskan panjang lebar pembahasan di selain kitab ini pujian dan dambaan, syukur dan hubungan antara keduanya.

(dan selawat)  dari allah adalah rahmat, dan dari malaikat adalah istighfar dan dari manusia adalah doa (dan salam) dengan makna taslim (untuk) junjungan kita nabi kita (sebaik manusia) maksudnya makhluk (dan untuk keluarga beliau) mereka adalah orang-orang yang beriman bani hasyim dan bani muthollib (dan sahabat beliau) صحب menurut imam syibawaih adalah jamak bermakna صاحب denga makna الصحابي , yaitu orang yang berkumpul dalam keadaan beriman dengan nabi kita muhammad saw. (junjungan yang mulia) sifa bagi orang yang telah disebut.

(wa ba’du) di datangkan untuk pindah dari uslub ke uslub yang lain, dan asalnya adalah أما بعد , dengan dalil selalu menetapnya fa dalam jawabnya, karena mengandungnya أما makna syarat, dan asalnya adalah selama setelah basmalah hamdalah sholawt dan salam untuk orang yang di sebut.

(maka ini) yang di susun yang hadir di hati kita (adalah yang di ringkas) dari kata ringkasan yaitu yang sedikit lafadznya , dan banyak maknanya.

(tentang fikih) fikih dalam bahasa adalah pemahaman, dan istilah adalah ilmu tentang hukom-hukum syari’ah dalam hal perbuatan yang di ambil dari dalil-dalilnya yang terperinci.

(sesuai madzhab imam) mujtahid abi abdillah muhammad ibn idris (asy syafi’i -semoga Allah meridloinya) maksudnya sesuai hukum-hukum menurut beliau dalam masalah-masalah. majaz dari tempat pergi.

(yang aku ringkas dari ringkasan imam abu zurah al iraqi) semoga Allah merahmati beliau (yang diberi nama tanqihil lubab) maksdunya aku membersihkannya (dan aku tambahkan faedah-faedah) jamak faedah, yaitu setiap kebaikan yang dihasilakan dari perbuatan, faedah di pandah bahwa itu adalah hasil dinamakan faidah, dan dipandang bahwa itu adalah ujung di namakan akhir, dan di pandang bahwa ia adalah yang di cari orang yang melakukan maka di namakan tujuan, dan di pandang bahwa ia adalah pendorong maka di namakan alasan yang tiada. (yang membahagiakan orang yang pintar) jamak lafad لب , yaitu akal (dan aku ganti yang tidak kokoh dengan yang kokoh) maksudnya dengan yang kokoh, (dan aku buang perbedaan pendaan dan yang tidak ada guna) maksudnya sudah tercukupi dengan yang lain. (untuk menuju) maksudnya mencari (memudahkan pelajar) fikih (dan aku beri nama tahrir tanqih seraya mendekatkan diri kepada Allah) maksudnya menampakkan permintaan degan sangat (agar dapat dimanfaatkan penjacari keunggulan) dalam masalah-masalah.

Kitab dalam bahasa adalah merengkul dan mengumpulkan. dikatakan anak anak fulan berkumpul jika mereka berkumpul. dan di katakan aku menulis beberapa kitab , sebuah kitab, dan kitab. dan dalam istilah adalah isim bagi jumlah yang di hususkan dari ilmu yang mencakup bab-bab , pasal-pasal, dan masalah-masalah pada umumnya.

Thoharah dalam bahasa adalah kebersihan dan lepas dari kotoran. dan secara sya’ri adalah menghilangkan hads dan menghilangkan najis atau yang berada pada makna keduanya dan pada bentuk keduanya, seperti tayammum , mandi sunnah, meperbarui wudlu.